Senin, 14 Januari 2013

Sistem Reproduksi Kelinci


Sistem Reproduksi Kelinci


Memelihara kelinci
tentu merupakan hal yang menyenangkan. Hewan mamalia ini memang populer
dijadikan sahabat. Selain jinak, ia juga memliki tampilan yang
menggemaskan. Terlebih lagi, bulunya lembut dan bersih membuat ia
semakin menawan. Jika Anda memelihara sepsang kelinci yakni jantan dan
betina, jangan heran jika tidak butuh waktu lama, sang kelinci betina
sudah memberi Anda bayi kelinci. Memang kelinci termasuk binatang yang
reproduksinya cukup aktif. Dalam setahun ia bisa mengandung sebanyak 5
kali. Dalam tiap masa kehamilan, sang betina bisa melahirkan 5 sampai 10
bayi kelinci. Hal ini wajar sebab ia memang memiliki rahim yang lebih dari satu. Meski tergolong mudah, namun memahami siklus reproduksi kelinci akan membantu Anda memperoleh bayi kelinci yang sehat dan berkualitas.

Read more »

Tidak ada komentar:

Posting Komentar